Lagi-lagi wakil rakyat. Betapa memuakkan sebenarnya membincang orang-orang politik yang kebanyakan berhati busuk itu. Mereka merebut kursi dengan jiwa serakah penuh intrik dan tipu daya. Setelah berhasil duduk, korupsinya lebih dominan dibandingkan…
Kategori: Politika
Fitna dan Ketololan Ketakberdayaan Kita
Sudah nonton film Fitna? Kalau sudah, marahlah, karena siapapun pantas marah menyaksikan film jahat yang super-tendensius itu. Tapi kalau belum, dengan alasan apa marah-marah? Saya melihat ada gejala yang aneh, ketika virus…
Salam Persatuan dari Rakyat Sakit Hati
Adakah kata yang lebih pantas dari “bodohâ€, untuk menggambarkan nasib buruk manusia yang di era modern sekarang, masih saja harus hidup dalam kegelapan di malam yang mestinya benderang. Ini bukan dongeng atau…
Kesialan Sempurna Yahya-Maria
Adakah aib yang kadar malunya lebih besar daripada terkuaknya sebuah skandal seks? Mungkin ada. Namun bahwa terbongkarnya perselingkuhan, apalagi disertai bukti gambar bergerak, bisa membuat pelakunya gila, sulit terbantahkan. Harga sebuah martabat…
Gunakan Hak Jawab Sebelum Ditanya
Perkembangan industri pers yang demikian dahsyat belakangan ini telah menggeser cara berpikir sebagian besar jurnalis dalam memahami berita. Ketika dulu akurasi menjadi urusan terpenting, sekarang mungkin tidak lagi. Sebab ada yang (ternyata)…
Insyaflah Wahai Serdadu
Malam yang tenang dan damai di kawasan Minggu Raya Banjarbaru. Saya bersama beberapa kawan sedang asyik bercengkerama, ketika secara tiba-tiba tak kurang dari 15 orang, yang rata-rata bertubuh tegap dengan potongan rambut…
Wakil Rakyat Tunawisma
CERITA paling menarik dari gedung wakil rakyat, dalam banyak kesempatan, justru bukan tentang perjuangan mereka membela rakyat. Cerita paling menarik itu, kerap kali adalah tentang perjuangan membela kepentingan wakil rakyat sendiri. Dan…
Jam Korupsi
KONON, di akhirat nanti, setiap negara mendapat sebuah jam khusus. Jam itu sangat istimewa karena bisa menunjukkan tingkat kejujuran pejabat pemerintah suatu negara. Makin jujur, makin lambat pula jalannya jarum jam, demikian…