Skip to content

WINDEDE.com

Menu
  • Home
  • Esai
  • Kontemplasi
  • Inspirasi
  • Perjalanan
  • Fotografi
  • Budaya
  • Politika
Menu

Kategori: Esai

Berhentilah Offside

Posted on 7 Maret 2017

DALAM sepak bola, berada di posisi offside bukanlah pelanggaran, sepanjang tidak menendang bola. Hukum ke 11 laws of the game yang diatur dalam Undang-Undang FIFA menyatakan seorang pemain baru dinyatakan offside bila…

Sengkotek

Posted on 14 November 2016

TIBA-TIBA saja nama Sengkotek jadi pembicaraan nasional. Kampung kecil di Kecamatan Loa Janan Ilir, Samarinda Seberang, yang sebelumnya mungkin nyaris tak pernah didengar orang ini, seharian kemarin ramai menghiasi pemberitaan media-media nasional,…

Yohan, Sang Andromeda

Posted on 7 Juli 2015

“Boss… Pian masih terlalu muda untuk meninggalkan kami. Jangan pergi dulu, boss…” SEPOTONG kalimat ini langsung terngiang di kepala saya, ketika kemarin pagi seorang kawan di Banjarbaru menyampaikan kabar wafatnya Yohandromeda Syamsu,…

Bahagia ala Indonesia

Posted on 10 Februari 2015

APAKAH orang Indonesia bahagia? Menurut statistik, ya! Bukan sekadar bahagia, tapi semakin bahagia. Badan Pusat Statistik (BPS) pekan lalu merilis data terbaru; indeks kebahagiaan orang Indonesia meningkat, dari 65,11 di tahun 2013…

Sjachriel yang Istimewa

Posted on 8 Mei 2014

KABAR itu saya terima dari seorang kawan, melalui broadcast message BBM kemarin siang. HM Sjachriel Darham, gubernur Kalsel 2000-2005 itu telah berpulang. Wafat di usia 69 tahun. Lama tak mendengar tentang beliau,…

Ritual Bulan Suci

Posted on 5 September 2008

RAMADAN tiba. Bulan di mana segala berkah dilimpahkan bersama pintu-pintu surga yang dibuka, pahala dilipatgandakan, kebaikan-kebaikan tercurah dan kejahatan dihalang-halangi. Inilah bulan di mana malaikat-malaikat berdatangan lebih banyak, mendekat di sekeliling kita,…

Parade Miskin

Posted on 11 Mei 2008

Inilah negeri di mana semua yang serba paradoks menjadi lazim; orang-orang hidup miskin di atas tanah mereka yang kaya. HARGA BBM bakal naik lagi. “Tak lebih dari 30 persen,” kata petinggi republik….

Haruskah Wartawan Ditakuti?

Posted on 9 Februari 2008

Sekadar Catatan untuk Hari Pers Nasional Hari sudah mulai gelap ketika di suatu sore yang hangat saya menyudahi perbincangan dengan seorang tokoh, di coffee shop sebuah hotel. Saat bersama-sama menuju tempat parkir,…

Navigasi pos

Sebelumnya 1 2 3 … 7 Berikutnya

About

 

WinDede a.k.a Erwin D. Nugroho.

Anak kampung dari pelosok Kalimantan, bermukim dan beraktivitas di belantara Jakarta. Selain menulis dan memotret, jalan-jalan adalah kegemarannya yang lain.

My Book

My Youtube

https://youtu.be/zE0ioByYHhs

My Instagram

windede

Sesi foto keluarga, biar ada kenangannya... #eeeaa Sesi foto keluarga, biar ada kenangannya... #eeeaaaa
Si bungsu udah macam anak tunggal... Si bungsu udah macam anak tunggal...
Sesi foto tiga generasi... Sesi foto tiga generasi...
Baru terima nih official photos dari graduation du Baru terima nih official photos dari graduation dua pekan yg lalu. Harus diposting dong yak, hahaha...
Terima kasih Rektor UAI Prof. Dr. Ir. Asep Saefudd Terima kasih Rektor UAI Prof. Dr. Ir. Asep Saefuddin, M.Sc.
Bersama Dekan Fakultas Hukum UAI Dr. Yusup Hidayat Bersama Dekan Fakultas Hukum UAI Dr. Yusup Hidayat, S.Ag., M.H.
Sekali-sekali dapat predikat tertinggi selain ukur Sekali-sekali dapat predikat tertinggi selain ukuran badan hehe 😁
Alumni FH UAI angkatan 2018 👨‍🎓👩‍🎓 Alumni FH UAI angkatan 2018 👨‍🎓👩‍🎓
Alhamdulillah... Alhamdulillah...
Load More Follow on Instagram

Arsip Blog

Posting Terakhir

  • Ogi, Amtenar Aktivis
  • Uji Bebas Covid-19
  • Nyetir Sendiri Keliling Eropa (4): Bebas Ngebut di Jerman, Taat Speed Limit di Prancis dan Belanda
  • Nyetir Sendiri Keliling Eropa (3): Semua Urusan Dikelola Mesin, Bisa Curang Tapi Tetap Patuh
  • Nyetir Sendiri Keliling Eropa (2): Sewa Mobilnya Murah, tapi Parkir Mahal dan Susah
  • Nyetir Sendiri Keliling Eropa (1): Bebas Pilih Destinasi, Biaya hanya Seperempat Paket Wisata
©2023 WINDEDE.com | Design: Newspaperly WordPress Theme