Waktu berlalu. Seperti halnya bumi yang terus berputar, kita pun menua. Sebagian dari kemarin menjadi sejarah. Sebagiannya lagi menguap hilang dan terlupakan. Dalam banyak kesempatan, kita tentu saja melewati semua perjalanan waktu…
Bulan: November 2006
Korban Asap Berburu Udara
Berbulan-bulan menghirup udara kotor penuh asap adalah sebuah persoalan. Saya tidak yakin akan baik-baik saja bila memeriksa paru-paru, meskipun, ternyata, bakat asma saya tidak kambuh dengan serbuan asap itu. Entah apakah asmanya…
Teh Kemasan di Kebun Teh
Senikmat-nikmat minuman adalah teh, dan senyaman-nyaman suasana adalah menghirup udara segar dari kawasan perkebunan teh. Lantas apa jadinya kalau teh yang nikmat itu diminum di perkebunan teh? Nikmat dan nyaman akan berkolaborasi….
Karena Mati bukan Ketiadaan Abadi
Tak ada yang lebih misterius dalam hidup kecuali ihwal kematian. Sampai hari ini, sangat banyak rahasia yang belum terungkap mengenai mati. Kitab-kitab suci memang memberi sejumlah gambaran; baik mengenai kematian maupun apa…
Setelah Hujan Singkat Itu…
Akhirnya hujan mengguyur kampung kami, sore kemarin. Meski hanya di beberapa titik dan dalam waktu yang singkat sekali. Aroma tanah basah menyeruak menggantikan bau asap yang dua bulan terakhir menemani setiap tarikan…
Sepenggal Waktu dalam Foto Masa Lalu
Meski tidak mudik saat lebaran kemarin, saya akhirnya terdampar juga di kampung halaman di Samarinda. Urusan pekerjaan yang mengantarkan saya kembali menikmati damainya tidur di rumah orangtua, mencicipi masakan-masakan kesukaan dan berjumpa…